Trip to Lumajang dan Bangkalan

Sudah lama tidak sharing trip-trip baru karena terlalu banyak tujuan yang dijalani tetapi sedikit waktu untuk menuliskan keindahannya Kali ini trip saya beda pasangan, ncus masuk dalam lingkaran trip weekend kali ini. Tujuannya adalah bukit B29 di lumajang dan bukit jaddih di bangkalan madura. Keberangkatan kami di hari jumaat dimulai dari bandara Halim Perdana Kusuma.Ceritanya…

AMAZING TRIP AROUND INDONESIA WITH GARUDA INDONESIA

MENJADI FANS BERAT GARUDA INDONESIA  Pertama kali saya bertemu dengan sahabat “ngetrip” saya, Yani adalah ketika kami menghadiri festival Jailolo di Halmahera Barat provinsi Maluku Utara di tahun 2013. Festival ini diadakan setiap tahun oleh Pemda setempat dengan  acara sarat budaya dan kesenian setempat secara spektakuler. Kebetulan saya dan Yani saat itu mendapat nomor kamar yang sama…

Trip to Osi Island and Saparua Maluku

ndokng Tahun 2015 ini akhirnya saya dan yani kembali ke Maluku (lagi) waktunya sama dengan tahun lalu, memanfaatkan libur Hari buruh nasional.Tujuannya adalah Maluku Tengah  yaitu pulau Osi yang letaknya di Pulau Seram Barat dan pulau Saparua. PULAU OSI My Moon Daud Contact Person :  Pak Farmin 081343259972 Untuk menuju pulau ini kita harus ke…

Trip to Sumbawa – Pulau Moyo

Sejak membeli buku Lombok – Sumbawa karangan Gagas Ulung, saya dan yani sudah memberi tanda ke lokasi Air Terjun Pulau Moyo ini. Akhirnya dengan modal tekat bulat dan tarik tunai tabungan kamipun membeli tiket garuda 2 hari sebelum keberangkatan. Kami memilih Jalur Jakarta Lombok karena berdasarkan referensi dari berbagai sumber ini adalah jalur ter efisien. …

Trip to Madura

Sebenarnya keinginan untuk ke madura sudah sejak lama, tapi karena mungkin tempatnya terlalu dekat dan yang terkenal di sana oleh umum adalah karapan sapi, maka tujuan ini dikesampingkan. Kebetulan pada saat  trip sebelumnya saya berkenalan dengan eris anak surabaya, maka gayung bersambut, yani pun setuju next destination adalah Madura. Kemungkiann 17 agustus ada karapan sapi…

trip to Bandanaira & Kei Kecil Maluku

Sangat aneh bisa hilang sendiri postingan saya mengenai Banda ini. Kepulauan Banda terletak di Maluku Tengah dengan ibu kota Masohi dan Kepulauan Kei terletak di Maluku Tenggara dengan Ibukota Tual Untuk ke 2 lokasi ini kita perlu minimal 10 hari : kami pergi mengambil keuntungan harpitnas di bulan Mei 24 Mei – 3 Juli (hanya…

Trip to Tanjung Bira, Bulukumba Makassar

Ada tanggalan merah lagi di bulan april 20 2014,  cari tiket murah garuda last minute akhirnya dapat ke Makassar (lagi) saya dan yani memutuskan kali ini akan liburan ala backpacker jadi tujuan nya adalah Tanjung Bira di daerah bulukumba  berjarak 5 jam dari makassar naik kendaraan pribadi. Kami berangkat malam hari (jam 9:15) naik Garuda dan sampai…

TRIP TO EAST LOMBOK – JEEVA BELOAM BEACH CAMP

Baru pindah kerja membuat jadwal nge trip jadi terbatas, karena belum dapat jatah cuti tentunya .  Tapi melihat tanggalan merah ; Tahun baru Imlek 2014 yang jatuh hari Jum’at langsung membuat kaki gatal-gatal. Apalagi  Jakarta saat itu dikepung banjir dan cuaca hujan terus, membuat kaki kami gatal menggila. Setelah browsing tiket dan lokasi akhirnya pilihan…

Trip to RAJA AMPAT – West Papua

TRIP TO RAJA AMPAT   Raja Ampat adalah salah satu tujuan idaman kaum backpacker pecinta pemandangan alam laut. Kabarnya kalau sudah kesini baru lengkap portfolio travelernya.Karena masa liburan menikmati tabungan yang diberikan Tuhan kepada saya sudah habis maka saya langsung mencari jadwal trip terdekat ke Raja Ampat sebelum bekerja kantoran lagi.   Tanggal 10 november …

Pacu jawi Sumatera Barat

Setelah menangnya photo tentang pacu jawi di ajang lomba photo world press 2013 maka banyak turis mancanegara yang tertarik untuk melihat kegiatan ini. Hal itu membuat kami penasaran; Akhirnya kami memilih untuk melihat ajang penutupan pacu jawi ini dan kebetulan harga tiket dan jam keberangkatan lumayan memungkinkan untuk berangkat weekend; Berangkat Pagi hari sabtu jam…